Si Cantik Mempesona Asus VivoBook Ultra A412DA, Laptop Ramping Serba Bisa

Kak Her

Eits jangan ragu, hal keren lain yang bikin saya jatuh hati adalah Kapasitas penyimpanannya menggunakan HDD SATA yang bisa menampung hingga 1TB disertai dengan slot SSD SATA 3.0 M.2 hingga 256GB yang bisa buat performanya semakin ngebut. Kebayang pas di nyalain cuma butuh seper sekian detik doang buat masuk halaman utama windows.

Plusnya lagi, Asus VivoBook Ultra A412DA juga kuat di ajak kerja hingga berjam-jam loh, karena sudah memiliki Baterai Polimer-Lithium dengan kapasitas 2 Cells 37 Whrs. Dilengkapi pula dengan fitur Fast Charging yang hanya membutuhkan waktu 49 menit untuk mengisi baterai hingga 60% dengan dukungan ASUS Baterai Health, jadi jangan khawatir karena proses chargernya pasti aman.

Kubilang juga apa, ini mema
ng Laptop serba bisa kan?

Bisa Jaga Diri Saat Ditinggal Bepergian

Asus VivoBook Ultra A412DA Lebih Aman Dengan Fingerprint

Hal yang paling di khawatirkan oleh setiap orang itu, kalau pujaan hatinya di rebut orang. Tapi sepertinya saya gak perlu khawatir soal itu deh. Karena Asus VivoBook Ultra A412DA sudah dilengkapi dengan Sensor Fingerprint dan fitur pemindaian wajah untuk login cepat ke sistem operasi. Jadi hanya yang punya saja yang bisa mengakses.

Artikel Terkait

Bagikan:

Tinggalkan komentar