Cara Investasi Reksa Dana Di Tokopedia

Kak Rey

Cara Investasi Reksa Dana Di Tokopedia – – Menggunakan kemajuan teknologi, Tokopedia mengembangkan inovasi yang mengajak penggunanya untuk mendapatkan nilai tambah pada website dan aplikasi Tokopedia. Pengguna Tokopedia tidak hanya diajak untuk membeli produk fisik, tetapi juga untuk membayar kebutuhan sehari-hari dan membeli produk keuangan melalui Tokopedia.

Setelah memperkenalkan produk pinjaman dan asuransi, kali ini Tokopedia mengajak para penggunanya untuk berhemat melalui fitur baru di Tokopedia yaitu Tokopedia Reksadana.

Cara Investasi Reksa Dana Di Tokopedia

Cara Investasi Reksa Dana Di Tokopedia

Seperti namanya, Tokopedia mengajak para penggunanya untuk menabung di reksa dana dengan potensi keuntungan bersih 6-7 persen per tahun, karena pendapatan reksa dana bebas pajak. Tokopedia juga tidak membebankan biaya transaksi untuk produk ini.

Artikel Terkait

Bagikan: