Cara Sembunyikan Status Online dan Waktu Terakhir Dilihat Pada Whatsapp

Kak Her

Jika belum memiliki aplikasi WhatsApp, anda bisa mengunduhnya melalui tombol unduh di bawah ini.

WhatsApp Messenger
WhatsApp Messenger Last Update WhatsApp Inc.
Download by idnxmus.com

Cara Sembunyikan Status Online WhatsApp

Pada update terbaru WhatsApp kini menghadirkan fitur untuk menyembunyikan status online dan waktu terakhir dilihat, yang bisa anda akses melalui menu Privasi.

  1. Buka aplikasi WhatsApp, pada pojok kanan atas tekan tombol (titik tiga). Sembunyikan Status Online WA
  2. Selanjutnya klik pada bagian Setelan. Sembunyikan Status Online WA
  3. Klik yang berlogo kunci bertuliskan Akun. Sembunyikan Status Online WA
  4. Pada bagian ini pilih Privasi. Sembunyikan Status Online WA
  5. Selanjutnya klik pada tulisan Terakhir Dilihat. Sembunyikan Status Online WA
  6. Pada langkah ini ada tiga pilihan yang bisa anda pilih. Jika ingin menyembunyikan status online silahkan pilih Tidak Ada. Sembunyikan Status Online WA

Nah, dengan begitu status online WhatsApp anda tidak akan di lihat orang lain, begitupun waktu terakhir dilihat juga tidak akan tampil. Jadi, sebaiknya gunakan cara ini jika dirasa sangat dibutuhkan.

Artikel Terkait

Bagikan:

Tinggalkan komentar