Risiko Investasi Emas untuk Investasi Jangka Panjang

Kak Anita

Investasi
sumber: pixabay

Atau, bisa juga mengajak teman, atau saudara yang memang bisa membedakan mana emas palsu, dan mana emas asli. Sebab membedakan keduanya bukanlah hal mudah.

Investasi bodong 

Yang kedua adalah investasi bodong. Untuk saat ini kita kerap kali mendengar banyak kasus investasi bodong. Baik di media sosial ataupun yang terjadi di sekitar kita.

Meskipun terdengar sangat klasik, namun tetap saja kasus ini tampaknya akan terus terjadi ke depan jika kita tidak berhati-hati.

Artikel Terkait

Bagikan:

Tinggalkan komentar