7 Ide Bisnis Online untuk Pelajar SMK

Kak Her

Adapun hal ribetnya disini, Anda perlu membuat copywritting yang bagus dan menarik, sehingga para calon pembeli itu tertarik untuk membeli produk atau barang jualan Anda.

Termasuk juga jika Anda menjumpai calon pembeli yang banyak tanya dan permintaan. Mau tidak mau Anda harus bisa melayaninya dengan baik dan penus sabar sehingga dia jadi closing terhadap bisnis Anda.

Nah disini PortalJawa akan mengupas beberapa ide bisnis online untuk pelajar SMK yang bisa Anda jadikan sebagai penghasilan tambahakan yang menjanjikan.

Artikel Terkait

Bagikan:

Tinggalkan komentar