Asuransi Mobil Allrisk dan Asuransi Mobil TLO

Kak Anita

pixabay

Asuransi Mobil Allrisk dan Asuransi Mobil TLO – Indonesia merupakan salah satu negara dengan lalu lintas kendaraan yang padat. Hampir setiap keluarga kini mempunyai mobil pribadi. Dengan banyaknya jumlah kendaraan termasuk motor dan mobil, maka risiko kecelakaan pun semakin tinggi.

Apalagi angka kendaraan setiap tahunnya selalu meningkat. Nah, untuk menghindari dampak risiko tersebut. Masyarakat memilih untuk mengasuransikan kendaraannya. Asuransi kendaraan tersebut ada yang kita kenal dengan sebutan asuransi mobil allrisk dan asuransi mobil TLO. Apakah keduanya sama? Berikut jawabannya.

Asuransi Mobil AllRisk (Comprehensive)

Asuransi mobil Allrisk merupakan salah satu jenis asuransi kendaraan yang menjamin perlindungan terhadap mobil dari risiko seperti kerusakan, kebakaran, bencana alam, pencurian, kecelakaan, huru- hara dan lain sebagainya secara menyeluruh.

Artikel Terkait

Bagikan:

Tinggalkan komentar